Dinas Kominfo Kabupaten Natuna Bentuk 3 KIM Kecamatan Bunguran Timur
(WartaKominfo) – Dalam mewujudkan masyarakat yang aktif, peduli, peka dan memahami informasi, memberdayakan masyarakat agar dapat memilah dan milih informasi yang dibutuhkan dan bermanfaat, mewujudkan jaringan informasi serta melakukan komunikasi…